Senin, 08 September 2008

kemampuan otak.

kemampuan otak kita ini sebenarnya tidak terbatas tetapi mengapa hasilnya terbatas? itu karena tidak cukup untuk untuk mempunyai pikiran yang bagus. kamu mungkin berpikir, mengapa kamu mendapat hasil yang begitu jelek kalau otak begitu luar biasa dan potensinya tidak terbatas? kenapa juga konsentrasi sebagian orang jelek dan mudah lupa akan suatu hal.
itu karena kamu belum pernah belajar cara untuk menggunakan seluruh potensi di otak kamu. kamu juga belum belajar cara untuk mengakses memori yang sangat luar biasa atau kreatifitas yang ada didalam otak kamu. bahkan, perkiraan paling konservatif memperkirakan bahwa kita hanya menggunakan kurang dari 1% potensi diotak kita.
otak 2-in-1 kita.

untuk melajar menggunakan otak lebih banyak, pertama-tama, kita harus mengerti bagaimana cara kerja otak kita. lapisan otak paling atas dan bawah terdiri dari belahan kiri dan belahan kanan. yang menghubungkan keduanya adalah suatu jaringan urat-urat filber yang dinamakan corpus collosum.
setiap setengah bagian itu mempunyai fungsi yan berbeda. hal ini ditemukan oleh pemenang nobel bernama dr. roger speryy dan dr. robet ornstein dari institut teknologi california. otak kiri kita ini berfungsi mengurus suatu hal yang berhubungan dengan
logika, keseimbangan, linearity, analisis, bahasa, urutan, dan matematika. dan fungsi otak kanan adalah mengurus hal-hal seperti irama, kreatifitas, warna-warna, imajinasi, holism dan dimensi.

1 komentar:

jo mengatakan...

Untuk yang serius ingin mengembangkan kemampuan otaknya cari saja e-book dengan kata kunci "brain", "mind" atau "read" di gigapedia.org. Jika kesulitan masuk ke gigapedia download aja e-book yang sudah saya kumpulkan di otakoptimizer.blogspot.com.